Peramalan Dan Perencanaan Kebutuhan Bahan Baku Produksi Kerajinan Bros Ikm Logam Mandiri

Authors

  • Siti Dinar Rezki Ramadhani Universitas Islam Indonesia
  • Lukman Adhitama Universitas Gadjah Mada
  • Oktaviana Putri Universitas Gadjah Mada
  • Alfi Rahma Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga

DOI:

https://doi.org/10.55331/jutmi.v3i1.42

Abstract

Permasalahan yang sering terjadi pada sektor industri kecil dan menengah (IKM) salah satunya keterlambatan dalam perencanaan dan pengadaan bahan baku dapat menyebabkan ketidakseimbangan pasokan produksi, mengakibatkan kerugian finansial dan berpotensi kehilangan peluang pasar yang berharga. Penting untuk sektor industry kecil memperhatikan perencanaan kebutuhan bahan baku yang dapat mengurangi resiko-resiko kerugian yang ada. Berdasrkan hasil penelitian ini, diperoleh hasil peramalan terbaik menggunakan linear regression yang memiliki nilai eror terendah yang menjadi acuan untuk melakukan perencaan bahan baku. Hasil yang paling efisien dengan biaya terendah yaitu menggunakan perhitungan EOQ yaitu sebesar Rp31.000,00 pada bulan September. Implikasi penelitian ini sebaiknya perusahaan dapat membuat jadwal induk produksi dengan menggunakan peramalan permintaan untuk dapat memastikan kuantitas yang akan di produksi secara berkala pada periode-periode berikutnya.

References

M. Sofyan dan I. Andrayanti, “Literasi Keuangan Pelaku Industri Kecil Menengah Di Kabupaten Magetan,” Bussman Journal: Indonesian Journal of Business and Management, vol. 3, no. 1, hlm. 329–340, 2023.

O. Putri, “Demand Forecasting Pada Manajemen Persediaan Suku Cadang : A Systematic Literature Review,” Jurnal Teknik SILITEK, vol. 03, no. 02, hlm. 84–90, 2023.

A. N. Kusumawati, M. Ghofur, M. A. Putri, Z. A. Alfatah, dan Mu’adzah, “Peramalan Permintaan Menggunakan Time Series Forecasting Model Untuk Merancang Resources Yang Dibutuhkan IKM Percetakan,” jenius, vol. 2, no. 2, hlm. 105–115, Nov 2021.

E. Sarwono, M. J. Shofa, dan A. Kusumawati, “Analisis Perencanaan Pengendalian Bahan Baku Produksi Roti Pada UKM Produksi Roti Kota Serang,” Jurnal Teknologi dan Manajemen Industri Terapan (JTMIT), vol. 1, no. 4, hlm. 349–360, 2022.

A. M. Sudarma, A. Laapo, dan S. Sulaeman, “Perencanaan Produksi Dengan Menggunakan Metode Peramalan Untuk Menentukan Total Permintaan Keripik Pada Keripik Pisang Azizah Di Mamboro Kecamatan Palu Utara,” agrotekbis, vol. 11, no. 4, hlm. 838–846, Agu 2023.

A. P. Hidayat, S. H. Santosa, dan R. Siskandar, “Penentuan Jumlah Kebutuhan Bahan Baku Berdasarkan Distribusi Barang Ideal di IKM Tepung Tapioka Kabupaten Bogor,” INTECH, vol. 8, no. 1, hlm. 23–28, Mei 2022.

E. Kwok dan W. Susanti, “Penerapan Metode Regresi Linier dalam Aplikasi Sistem Peramalan Jumlah Bahan Baku untuk Produksi Tahu,” Jurnal Mahasiswa Aplikasi Teknologi Komputer dan Informasi, vol. 1, no. 2, hlm. 121–128, 2019.

Saefudin, D. Susandi, dan F. Nafis, “Sistem Peramalan Penjualan Paving Block Menggunakan Metode Single Moving Average,” JSiI, vol. 8, no. 2, hlm. 75–81, Sep 2021.

M. T. Ali dan A. Bintang, “Pengendali Persediaan Barang Menggunakan Metode Single Exponential Smothing Untuk Peramalan Penjualan,” INFEB, vol. 4, no. 4, hlm. 197–202, Sep 2022.

A. Ikhwana, D. M. Arifin, dan S. N. A. A. Fatihah, “Perancangan Sistem Informasi Perencanaan Kebutuhan Bahan Baku Berbasis Teknik Sizing Lot For Lot,” Jurnal Algoritma, vol. 20, no. 1, hlm. 168–178, Mei 2023.

Downloads

Published

2024-02-15

How to Cite

Ramadhani, S. D. R., Adhitama, L., Putri, O., & Rahma, A. (2024). Peramalan Dan Perencanaan Kebutuhan Bahan Baku Produksi Kerajinan Bros Ikm Logam Mandiri . Jurnal Teknik Mesin Dan Industri (JuTMI), 3(1), 1–9. https://doi.org/10.55331/jutmi.v3i1.42